
Seiring dengan perembangan teknologi nampaknya perlu di ikuti dengan perubahan pola pendekatan pembelajaran,tidak terkecuali mata pelajaran Aqidah Akhlak. Mapel Akidah Akhlak terkait langsung dengan hasil pembelajaran. Menurut Ki Hajar Dewantara : "Pendidikan adalah proses perubahan tingkah laku " .Tantangan kita adalah bagaimana anak didik kita dapat menerapkan nilai - nilai yang kita ajarkan di tengah - tengah kondisi masyarakat yang carut marut.Semoga dengan adanya MGMP ini akan memberi spirit baru bagi para pendidik dan dapat bertukar pengalaman serta mampu memecahkan permasalahan - permasalahan pembelajaran pada lingkup Mata pelajaran masing - masing. Amin.
By. Ihwan Shodiq
Tidak ada komentar:
Posting Komentar